-->

5 cara tradisional menghilangkan komedo


Yang lagi Puber !!! hehhe :D Baik cewek atau pun cowok pastilah masalah komedo adalah masalah kecil tapi berpengaruh besar dalam penampilan dan PD dari Teman-teman. Tapi tenang berikut ada beberapa obat alami yang bisa kamu coba sendiri di rumah ( saya juga mau coba nii... hehe)
nihh :
1. Es batu

Kira-kira 10 menit usapkan es batu di sekitar area yang berkomedo. Penggunaan es batu ini untuk membuat pori kulit menyempit sehingga komedo kesulitan untuk menembusnya.

2. Garam

Campur garam dengan air hangat lalu cuci wajah Anda dengan air hangat yang sudah dicampur garam. Fungsi garam bagi wajah adalah untuk mengurangi kadar minyak berlebih, dan juga membantu menghilangkan komedo.

3. Lidah buaya


Lendir yang ada pada batang lidah buaya dioleskan ke area yang berkomedo. Bagi wajah lidah buaya berfungsi untuk menghaluskan kulit serta mempercepat penyembuhan luka pada kulit. Hasil yang didapat wajah tanpa komedo, terasa halus dan segar.

4. Putih telur

Sebutir putih telur dicampur dengan satu sendok teh madu. Kemudian oleskan pada wajah, selama 20-30 menit biarkan sampai mengering, setelah selesai bersihkan menggunakan air hangat. Langkah ini untuk mengurangi komedo serta mencegah komedo baru bermunculan.

5. Air putih

Konsumsilah lebih banyak air putih, karena air putih membantu sistem pencernaan menjadi bersih dan menjadikan kulit lebih bercahaya serta halus.


Itu tadi beberapa cara tradisionalnya , walaupun cuma Copas tapi gpp dong intinya berrbagi aja :D :D.. hehe


Sumber : www.jejakbocah.com

0 Response to "5 cara tradisional menghilangkan komedo"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel